Training

Transformia percaya bahwa pelatihan yang baik adalah serangkaian aktivitas yang didesain sedemikian rupa untuk meningkatkan potensi setiap individu.

Pelatihan yang baik dapat diwujudkan melalui pelatihan tatap muka yang dikombinasikan dengan pembelajaran yang didapatkan dari pengalaman secara langsung di lapangan.

Untuk itulah jasa training ini dibuat, dan dalam menjalankan setiap aktivitas intinya, Transformia menggunakan pendekatan 10:20:70 yang terdiri dari 10% aktivitas training dikelas bersama para trainer, 20% mentoring bersama para mentor berpengalaman, serta 70% pembelajaran melalui pengalaman di lapangan yang dibimbing langsung oleh para coach yang telah tersertifikasi internasional.

Scroll to Top